Pages

Mengatasi Tidak Bisa Membuka Atribut Pemain di FM 2011

Beberapa waktu lalu saya sempat panik (lebay) ketika mengklik nama pemain tetapi tiba-tiba game berhenti dan tidak bisa dimainkan lagi. Saya coba restart dan ulangi lagi ternyata hasilnya tetap sama. Meski begitu jika melakukan tawaran pembelian atau melihat kontrak dari sang pemain tersebut masih bisa, yang tidak bisa adalah melihat atribut pemain. Cara mengatasinya adalah seperti ini:
Cara ini telah berhasil di banyak orang, apa salahnya mencoba :D

Pertama tama tampilkan dulu file yang tersembunyi seperti biasa, pada windows dengan mengklik tools-->folder option-->view-->pilih show hidden file dkk...

Kemudian hapus folder Football Manager 2011 pada AppData. Caranya:

Untuk Windows XP:
1. Open “My Computer”
2. Pilih : “Documents and Settings\\Application Data\
3. Pilih “Sports Interactive” Folder.
4. Hapus folder “Football Manager 2011. 

Untuk Windows Vista/7:
1. Klik “Start”
2. klik username komputer Anda(biasanya di pojok kanan atas).
3. Klik “AppData” kemudian “Roaming”
4. pilih “Sports Interactive” Folder
5. Hapus folder “Football Manager 2011".

Semoga Berhasil :D

Artikel Terkait



2 comments:

Obat Sembelit Alami said...

infonya sangat bermanfaat sekali mbak/mas, makasih yach!! beritanya bagus banget dan sangat menarik untuk di baca hari ini. Ijin share juga ya, terimakasih.

harga fiforlif said...

nice post, gan... Keep posting!!

Post a Comment

tidak setuju? punya pendapat lain? ayo sampaikan pendapat Anda..
tinggal ketik, post comment! nggak pake verifikasi!